Bentuk – bentuk kolam renang

1. TYPE RECTANGULAR
Tipe kolam renang ini cocok bagi anda yang memiliki pekarangan luas ataupun sempit. bisa menggunakan sistem skimmer, semi overflow atau over flow agar kolam renang tampak lebih bagus. Dalam hal pembuatannya pun akan lebih mudah.

2. TYPE ROMAN
Type kolam renang ini bisa digunakan untuk batasan kolam anak dan kolam dewasa, karena bentuknya yang menonjol dan membentuk setengah lingkaran. untuk kedalaman kolam bisa disesuaikan dengan keinginan. untuk sistem sirkulasi bisa memakai sistem semi over flow atau over flow.

Continue reading “Bentuk – bentuk kolam renang”

Manfaat Renang

Berenang adalah olahraga yang menyehatkan dan menyenangkan. Tidak hanya menyenangkan untuk latihan olahraga tetapi juga bermanfaat untuk kesehatan sehingga berenang digemari banyak orang tetapi hal apakah yang sebenarnya dapat diambil dari olah raga berenang ini? terutama untuk kebugaran tubuh? Apa sajakah yang membuat berenang lebih baik dari olahraga yang lainnya?

1. OTOT

Ketika berenang otot – otot dalam tubuh akan banyak bergerak, berenang umumnya akan berlaku baik bagi yang memiliki penyakit stroke, bahkan pemula yang melakukan putaran akan menemukan bahwa tubuh mereka seluruhnya akan bergerak. bukan hanya lengan atau kaki namun juga membantu untuk mengembangkan otot bahu serta pinggul. Setiap bagian dari tubuh yang berada dalam air akan bekerja melawan massa air dan hal ini akan memiliki manfaat nyata untuk otot-otot Anda ketika berenang dengan waktu yang teratur. Continue reading “Manfaat Renang”